Senin, 19 Desember 2011

Kelebihan & kekurangan topologi jaringan

1.Topologi jaringan bus                                                                                                                                 Pada topologi ini semua sentral dihubungkan secara langsungpada medium transmisi dengan konfigurasi yang    disebut bus.Transmisi sinyal dari suatu sentral tidak dialirkan secara bersamaan dalam 2 arah.hal ini berbeda sekali dengan yang terjadi dengan jaringan mesh atau bintang,yang pada ke-2 sistem tersebut dapat dilakukan komunikasi atau interkoneksi antar sentral secara bersamaan.Topologi ini tidak umum digunakanuntuk interkoneksi antar sentral,tetapi biasa digunakan pada sistem jaringan komputer.
Kelebihan:
- Saat penambahan workstation(komputer)baru dapat dilakukan dengan mudah tanpa menggangu workstation lain
- Jarak LAN tidak terbatas
- Biaya instalasi murah,karena hanya menyambung dan membeli kabel BNC
Kelemahan:
- Jika kabel bermasalah jaringan tidak berfungsi
- Memerlukan terminator untuk kedua ujung kabel
- Kecepatan rata2 transfer informasi setiap perangkat sangat lambat karena saling bergantian pemakaian saluran
- Sulit untuk managemen jaringan
- Sulit untuk expand jaringan
2.Topologi jaringan ring
Untuk membuat jaringan ini,setiap sentral harus dihubungkan seri satu sama laindan hubungan ini akan membentuk loop tertutup.Dalam sistem ini setiap sentral harus drancang agar dapat berinteraksi dengan sentral yg berdekatan maupun berjauhan.Dengan demikian kemampuan melakukun switching keberbagai arah sentral
Kelebihan:
- Hemat kabel
- Tidak perlu penanganan bundel kabel khusus
- Dapat melayani lalu lintas data yang padat
Kekurangan:
- Peka masalah
- Pengembangan jaringan lebih kaku
- Lambat
- Kerusakan pada media pengirim dapat melumpuhkan seluruh jaringan
3.Topologi jaringan star
Pada topologi ini salah satu sentral dibuat sebagai sentral pusat.Bila dibandingkan dengan sistem mesh,sistem inipunya tingkat kerumitanyang lebih sederhana sehingga sistem menjadi lebih ekonomis tetapi beban yang dipikul sentral pusat cukup berat.Dengan demikian tingkat kerusakan atau gangguan dari sentral lebih tinggi.
Kelebihan:
- Paling fleksibel karena pemasangan kabel paling murah
- Penambahan atau pengurangan terminal mudah karena tidak mengganggu jaringan lain
- Kontrol pusat sehingga memudahkan deteksi dan isolasi kesalahan serta memudahkan pengelolaan jaringan
Kekurangan:
- Boros kabel
- Kontrol pusat(HUB)jadi elemen kritis
- Perlu penanganan khusus bundel kabel.
4.Topologi jaringan mesh
Topologi jaringan ini menerapkan hubungan sentral secara penuh.Jumlah saluran harus disediakan untuk membentuk jaringan mesh  adalah jumkah sentral dikurangi 1(n-1,n=jumlah sentral).Tingkat kerumitan jaringan sebanding dengan meningkatnya jumlah sentral yang terpasang.Dengan demikian disamping kurang ekonomis juga relatif mahal dalam pengoperasiannya.
Kelebihan:
- Fault tolerance
- Terjaminnya kapasitas channel komunikasi,karena punya hubungan yang lebih
- Relatif lebih murah untuk dilakukan troubleshoot
Kekurangan
-Sulitnya saat melakukan instalasi dan melakukan konfigurasi ulang saat jumlah dan peralatan komputer yang   terhubung semakin meningkat
- Biaya yang besar

5.Topologi jaringan pohon
Disebut juga topologi jaringan bertingkat.topologi inibiasa digunakan untuk interkoneksi antar sentral dengan hirarki yang berbeda.Untuk hirarki yang lebih rendah digambarkan pada lokasi yang rendah dan semakinkeatas mempunyai hirarki semakin tinggi.topologi jaringan ini cocok digunakan pada komputer.
 Kelebihan:
-  Penambahan workstation baru tanpa ganggu workstation lain
- Jarak LAN tidak terbatas
- Kecepatan data yang sama antar workstation
- Dapat menjelajah lalu lintas padat
Kelemahan
- Boros kabel
- Jika kendali pusat terganggu,semua terganggu
-  Sulitnya pengawasan karena banyak percabangan











 


                                                                                                                                                                                                                                                                                                                                                                                 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar